Pj Bupati  Ir.Ferli Yuledi Pimpin Upacara HUT RI Ke-79 Tahun 2024

- Penulis

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 07:18

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Spread the love

Tulang Bawang – Penjabat Pj Ir. Ferli Yuledi.,SP.,MM.,MT memimpin langsung upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 Tahun 2024, Sabtu (17/08/2024) di Halaman Pemkab Tulang Bawang .

Dalam upacara tersebut, Penjabat Bupati Tulang Bawang Ir.Ferli Yuledi.,SP.,MM.,MT bertindak sebagai Inspektur Upacara dan Letda Sus Ghifari Nur A., S.T bertindak sebagai Komandan Upacara yang berlangsung dengan lancar.

Hadir dalam kegiatan tersebut Forkopimda & Istri, Plh Sekdakab. Tuba & Istri, Para Staf Ahli Bupati, Para Asisten, Ka. Badan/ Ka. Dinas/ Ka. Satker, Kabag Setdakab. Tuba, Kabag Setwan, Camat Menggala & Lurah Serta anggota paskibraka Kabupaten Tulang Bawang yang melaksanakan tugas untuk pengibaran bendera pusaka merah putih.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari pantauan Awak Media dilapangan, Ketua DPRD Tulang Bawang Sopi’i.,SH.,MH membacakan detik-detik proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia serta dalam pengibaran bendera pusaka merah putih sukses dilaksanakan anggota Paskibraka Kabupaten Tulang Bawang .

” Syukur Alhamdulillah, kita melaksanakan upacara pengibaran bendera merah putih tadi sukses dilaksanakan. Kita harapkan momentum HUT kemerdekaan sebagaimana tema Nusantara Baru, Indonesia Maju, kita berharap makna perjuangan dalam kemerdekaan RI dapat kita teruskan dengan menyesuaikan dengan kondisi global saat ini di era digitalisasi saat ini,” ujar Beliau .

Pj Bupati Ir. Ferli Yuledi.,SP.,MM.,MT juga berharap agar seluruh elemen masyarakat dapat mengisi kemerdekaan RI ke-79 dengan kegiatan yang positif sebab para generasi muda saat ini adalah generasi yang akan memajukan Indonesia menuju Indonesia emas 2045.

Dalam kegiatan tersebut diakhiri dengan Pemberian Tali Asih Kepada Veteran Kab. Tulang Bawang, Penghargaan Satya Lencana Kab.Tulang Bawang, serta Tali Asih PNS Purna Bhakti Tulang Bawang serta zoom dalam upacara HUT kemerdekaan RI ke-79 tahun 2024 yang berlangsung di Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Presiden RI Ir Joko Widodo.

Please follow and like us:
Pin Share

Berita Terkait

Wakin Bupati Hankam Hasan Tertipkan Para Pedagang Pasar Unit 2 Yang Telah Mengunakan Akses Jalan Umum
𝓚𝓸𝓷𝓼𝓮𝓻 𝓓𝓪𝓷𝓰𝓭𝓾𝓽 𝓦𝓪𝓻𝓷𝓪𝓲 𝓢𝔂𝓾𝓴𝓾𝓻𝓪𝓷 𝓚𝓮𝓵𝓾𝓪𝓻𝓰𝓪 𝓑𝓮𝓼𝓪𝓻 𝓡𝓮𝓵𝓪𝔀𝓪𝓷 𝓠𝓸𝓭𝓱𝓪𝓶
Ketua JMI Tulang Bawang Apresiasi Sikap Tanggap Pemkab Selesaikan Keluhan Masyarakat di RSUD Menggala
Gugatan TSM Tidak Terbukti, Paslon Terpilih Siap Dilantik
KPU Tulang Bawang Segera Tetapkan Qudrotul-Hankam Bupati Dan Wakil Bupati Terpilih
Ferli Yuledi Apresiasi Kerja Keras Pertahankan WTP
M.Ami Iswandi Ismed Balaw, S.Kom, M.M. Terpilih Menjadi Ketua PGRI Tulang Bawang
Rekapitulasi KPU: Winarti Tertinggal Dari Qudrotul-Hankam
Berita ini 8 kali dibaca

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:05

Wakin Bupati Hankam Hasan Tertipkan Para Pedagang Pasar Unit 2 Yang Telah Mengunakan Akses Jalan Umum

Kamis, 17 April 2025 - 04:47

𝓚𝓸𝓷𝓼𝓮𝓻 𝓓𝓪𝓷𝓰𝓭𝓾𝓽 𝓦𝓪𝓻𝓷𝓪𝓲 𝓢𝔂𝓾𝓴𝓾𝓻𝓪𝓷 𝓚𝓮𝓵𝓾𝓪𝓻𝓰𝓪 𝓑𝓮𝓼𝓪𝓻 𝓡𝓮𝓵𝓪𝔀𝓪𝓷 𝓠𝓸𝓭𝓱𝓪𝓶

Jumat, 11 April 2025 - 10:51

Ketua JMI Tulang Bawang Apresiasi Sikap Tanggap Pemkab Selesaikan Keluhan Masyarakat di RSUD Menggala

Rabu, 5 Februari 2025 - 02:21

Gugatan TSM Tidak Terbukti, Paslon Terpilih Siap Dilantik

Jumat, 20 Desember 2024 - 14:26

Ferli Yuledi Apresiasi Kerja Keras Pertahankan WTP

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:22

M.Ami Iswandi Ismed Balaw, S.Kom, M.M. Terpilih Menjadi Ketua PGRI Tulang Bawang

Kamis, 5 Desember 2024 - 06:40

Rekapitulasi KPU: Winarti Tertinggal Dari Qudrotul-Hankam

Selasa, 3 Desember 2024 - 11:45

Perpadi Apresiasi Qudrotul Ikhwan Dalam Pengembangan Sektor Pertanian

Berita Terbaru

RSS
Follow by Email